Monday, May 4, 2015

Rahasia Agar Postingan Cepat Terindex Google


Mesin pencari Google

Kamu sudah ngeblog berbulan-bulan atau bahkan bertahun tahun ,tapi postingan kamu gak ada yang terindex Google ? , Nah kali ini saya akan memberikan rahasia nya agar postingan cepat terindex Google.

Postigan atau bisa disebut juga arikel adalah hal yang paling penting untuk membangun sebuah blog yang baik dan SEO , karena postingan adalah salah satu senjata ngeblog yang mendasar namun sangat berpengaruh untuk kemajuan blog tersebut . Bayangkan bila kamu memiliki blog tanpa postingan atau artikel , sangat sepi dan bahakan tidak akan ada visitors bahkan Google tidak akan menampilkan blog mu di mesin pencari nya .

Nah kalau kamu mau tau rahasia agar postingan mu cepat terindex oleh mesin pencari lakukan hal-hal awal seperti berikut :

Hal yang harus di lakukan terlebih dahulu .

Hal yang harus di lakukan awal- awal untuk rahasia agar postingan mu cepat terindex di Google . Nah bila kamu ingin tau apa sajakah hal hal mendasar yang harus kamu tau simak baik-baik hal-hal dan penjelasan nya di bawah ini :

1. Buatlah postingan yang bermutu

Yang di maksudkan postingan yang bermutu ialah postingan yang kurang lebih mengandung 600 kata  seperti yang sudah saya jelaskan di postingan saya yang berjudul senjata ngeblog agar blog SEO, Nah sedangkan bila di dalam postingan tersebut bila terdapat sebuah kode khusus gunakan Tabel atau kotak script . Manfaat kotak script adalah untuk menjaga kerapian postingan kamu dan bisa menunjukkan bila postingan mu itu bermutu . Seperti yang sudah saya jelaskan pada postingan saya yang berjudul Buatlah Postingan yang Bermutu atau Postingan mu akan Dihapus .

2. Buatlah postingan yang lulus copyscape

Buatlah postingan yang lulus copyscape itu sangat penting , karena kamu akan melihat apakah ada konten duplikat dan kamu bisa melihat keunikan artikel kamu , Copyscape ini adalah alamat situs web copyscape untuk melihat apakah ada duplikat konten dan cek keunikan artikel mu .

3. Buatlah judul yang menarik

Jadi sebelum kamu membuat sebuah artikel kamu harus terlebih dahulu memikirkan julul yang menarik pengunjung , karena judul adalah hal yang paling penting dalam sebuah postingan untuk menarik pembaca.

4. Buatlah postingan yang banyak peminatnya

Buatlah postingan atau sebuah artike yang banyak peminatnya atau tentang hal yang sedang menjadi treding topik . Google trend adalah tempat dimana kamu bisa melihat hal apa yang sekarang banyak di cari di mesin pencari google , dan buatlah artikel yang berhubungan dengan hal-hal tersebut .

Diatas adalah Hal yang harus di lakukan awal awal untuk rahasia agar postingan mu cepat terindex di Google , sebenarnya masih banyak hal-hal awal yang harus di lakukan namun cara di atas sudah mencakup hampir segala nya .

Nah sekarang saat nya untuk memberi tau rahasia nya agar postingan kamu cepat terindex Google , simak baik baik rahasia tersebut di bawah ini

Rahasia agar postingan kamu cepat terindex Google

Rahasia khusus nya yaitu salah satu nya yang sudah saya sebutkan di atas tadi , sekarang saya akan menambahakn sedikit rahasia nya simak baik baik ya

1. Setelah memposting submit artikel kamu ke Google Submit URL

Ini adalah rahasia yang pertama agar postingan kamu cepat terindex google , Google submit URL ini adalah alamat web untuk menuju ke Google submit URL , submit postingan kamu di situ dan tunggu maka permintaan mu akan segera di proses

2. Setelah memposting lakukan blog waking

Nah ini juga gak kalah penting , yang di maksud blog walking yaitu saling mengcomment di postingan blog sesama blogger . Selain bisa digunakan untuk senjata ngeblog juga bisa menambah silaturahmi dengan sesama blogger .

3. Setelah memposting promosikan ke sosial media

Selain blog walking kamu juga bisa mempromosikan ke sosial media kamu atau juga bisa kamu poting di fanspage blog kamu . Dengan kamu promosi di sosial media kamu akan banyak mendapatkan pengunjung yang berminat membaca postingan kamu bisa postingan kamu menarik dan bermutu.

Menurut pengalaman saya sendiri hanya itu beberapa rahasia agar postinga kamu cepat terindex di Google dan jangan lupa selalu buat postingan yang bermutu dan menarik yang bayak peminat nya .

8 komentar:

  1. Wow akhirnya ketemu juga rahasianya, ane mau praktekkin ke blog ane ah biar ke index semua artikelnya sama mbah google :D

    ReplyDelete
  2. jadi ini rahasiany ijin coba

    ReplyDelete
  3. baru nyoba yang no 2 dan 3. haha makasih ya.

    ReplyDelete
  4. Ya betul setuju mas, konten unik menjadi raja. Sebab lebih bertahan lama di google serp.

    Enggak sedikit blog yang hasil copas dihapus google karena dianggapnya sampah.

    Dan biasanya tiap saya habis posting langsung ke gwt buat submit dan memang terbukti.

    Apalagi ditambah dengan social bookmark. Makasih banget ulasannya membantu saya buat mengingat.

    Ditunggu juga di blog saya ya?

    ReplyDelete
  5. beberapa setelah menulis, postingan memang menjadi wajib untuk di submit agar cepat terindek sayangnya sering lupa.
    makasih pencerahannya kak

    ReplyDelete
  6. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  7. oh ternyata ini rahasianya
    harus saya terapkan nih
    biar artikel saya juga nangkring di google

    rahasia agar postingan cepat terindext google

    ReplyDelete