Saturday, May 2, 2015

Topik yang Bagus Untuk Blog


bingung memilih topik blog

Memilih topik yang bagus untuk blog adalah salah satu senjata ngeblog yang paling hebat ,membuat topik blog yang tepat itu memang cukup sulit , karena topik untuk blog adalah hal yang mendasar untuk membangun sebuah blog yang sukses.

Memilih topikyang bagus itu cukup sulit , kebanyakan blogger pemula membangun blog nya dengan topik abal-abal . Yang dimaksud topik abal-abal yaitu membangun blog dengan banyak topik seperti download film , download software , download musik yang di gabungkan menjadi satu .

Bila ingin blog anda sukses kedepan nya maka anda harus menemukan topik blog yang baku untuk blog anda .

Kesalahan pemula saat memilih topik .

Banyak kesalahan yang dilakukan oleh blogger pemula saat memilih sebuah topik yang bagus untuk blog nya . Saya sendiri juga pernah memilih topik yang salah saat baru mengenal apa itu blog . Coba di simak baik baik kesalahan-kesalahan yang mungkin di lakukan oleh blogger pemula yang harus di hindari .

  • HINDARI :
  • Membuat blog dengan topik campuran
  • Meniru topik orang lain karena melihat mereka sukses
  • Memilih topik yang tidak banyak pembaca nya
  • Memilih topik namun tidak seberapa paham tentang topik itu sendiri

Itu adalah beberapa kesalahan yang biasa di lakukan oleh blogger pemula dan harus di hindari bila kamu ingin membuat blog yang sukses . Bila kamu merasa melakukan kesalahan di atas coba membuat blog lagi atau memperbaiki blog kamu menjadi yang lebih baik lagi .


Memilih topik yang bagus untuk blog .

Sekarang saat nya membahas untuk memilih topik yang baik untuk blog . Cara nya sangat sederhana bila kamu ingin memilih topik yang baik untuk blog mu . Cukup ikuti tahap tahap di bawah ini :

  • Buatlah topik pembahasan tentang hal yang kamu sukai
  • Buatlah topik tentang hal yang kamu kuasai 
  • Buatlah topik yang menurutmu banyak peminat nya
  • Jangan meniru topik seseorang bila kamu tidak paham sepenuh nya
Jadi hanya itu menurut ku yang harus di ikuti bila kamu ingin membangun sebuah blog yang sukses . namun mungkin masih banyak lagi tapi saya hanya mengikuti cara di atas untuk membangun sebuah blog yang bagus .

Setelah kamu menemukan apa topik yang kamu tentukan mulailah membangun blog kembali dengan topik yang bagus dan tanpa meniru . Cobalah membuat topik yang bagus dengan cara cara di atas .

Jangan Membuat blog dengan topik berita .

Mungkin banyak blogger pemula yang melakukan nya bahkan saya sendir perah melakukan . Banyak nya sumber dan berita yang bisa di tampilkan membuat pemula ingin memiliki blog yang memiliki blog bertopikkan berita . Mungkin dibawah ini adalah beberapa alasan pemula memilih blog bertopikkan berita :
  • Banyak nya sumber yang bisa untuk di copy
  • Berita yang tidak akan habis
  • Melihat web berita yang banyak pembaca nya
Jangan membuat blog dengan topik berita karena mungkin tidak akan ada yang minat membaca nya bahkan google tidak akan menampilkan nya di urutan pertama di mesin pencari . Ingat  tribunnews , detik.com dan lain lain bukan lah blog itu adalah web berita . Namun bila ingin membuat blog dengan topik spesifikasi HP atau benda elektronik lain nya mungkin bisa .

11 komentar:

  1. nice post gan , wajib di sedot :D

    ReplyDelete
  2. Kalau saya biasanya sesuai dengan hobi, minat, dan kesukaan. Biar tidak terlalu tertekan untuk menulisnya. hehe

    ReplyDelete
  3. mantap nih.. lagi butuh artikel. bingung mau buat apa

    ReplyDelete
  4. bermanfaat sekali ini
    apalagi seperti saya yang newbie dalam blogging
    nici post gan

    ReplyDelete
  5. Wah sangat bagus nih gan keren abis

    ReplyDelete
  6. bener bener ghan. bagus nih sarannya.
    thanks yaa ghan sharingnya

    ReplyDelete
  7. nice post.. ijin praktek,, newbie hehe

    ReplyDelete
  8. Nice post gan.. ane coba ya.. milih topik yang bener

    ReplyDelete